Resensi Film
The Lego Batman Movie (2017)
Sinopsis
Film yang akan menceritakan tokoh superhero DC Comics, yaitu Batman. Batman dalam bentuk lego bersama beberapa temannya seperti, Robin dan Batgirl.
Genre film yang dibalut dengan penggabungan Animation dan Comedy membuat film ini sangat menarik. Film yang mengisahkan tentang Batman dengan semua pakaian superheronya serta Kimono sutera yang ia miliki.
Dalam film ini juga akan dikisahkan hubungan kekeluargaannya dengan sang pembantu setianya, yaitu ALfred (Ralph Fiennes).
Pada suatu hari dengan datangnya Joker di kota Gotham, LEGO Batman harus melindungi para penduduk kota dari ancaman sang penjahat.
Akan tetapi Batman menyadari jika kini ia tidak dapat beraksi sendirian sebagai superhero.
Detail Film
Durasi Film : 104 minutes
Jenis Film : Animation, Action, Adventure
Tanggal Rilis : 10 Februari 2017 (USA)
Produser : Roy Lee, Dan Lin, Phil Lord
Sutradara : Chris Mckay
Penulis : Seth Grahame-Smith
Produksi : Warner Bros. Pictures
Homepage : http://legobatman.com
Cast/ Pemain : Will Arnett, Rosario Dawson, Ralph Fiennes, Ralph Fiennes, Michael Cera
Zach Galifianakis. (rls/DMS)
- Fakta Menarik New Honda Mobilio 2017
- Pokemon Duel, Game Terbaru Tahun 2017 untuk Android dan iOS
- Suzuki Indonesia Akan Hadirkan 7 model Baru di Tahun 2017
- Moammar Emka`s : Jakarta Undercover (2017)
- Buka`an 8 (2017)